Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2018

BAB-5 PROSES LAHIRNYA DAN FASE-FASE PEMERINTAHAN BANI ABBASIYAH

BAB-5 PROSES LAHIRNYA DAN FASE-FASE PEMERINTAHAN BANI ABBASIYAH A.   Proses Lahirnya Bani Abbasiyah             Lahirnya Bani Abbasiyah tahun 750 M, adalah peran besar dari keturunan Hasyim yang bernama Abu Abbas. Nama Abbasiyah yang dipakai untuk nama bani ini adalah diambil dari nama bapak pendiri Abbasiyah yaitu Abbas bin Abdul Mutolib paman Nabi Muhammad SAW. Proses lahirnya Abbasiyah dimulai dari kemenangan Abu Abbas Assafah dalam sebuah perang terbuka (al-Zab) melawan khalifah Bani Umayyah yang terakhir yaitu Marwan bin Muhammad. Abu Abbas diberi gelar as-safah karena dia pemberani dan dia mampu memainkan mata   pedangnya kepada lawan politiknya. Semua lawan politiknya diperangi dan dikejar-kejar, diusir keluar dari wilayah kekuasaan Abbasiyah yang baru direbut dari Bani Umayyah I.             Berdirinya Bani Abbasiyah tahun 750 M berarti secara formal semua wilayah kekuasaan Islam berada di bawah pemerintahan Abbasiyah termasuk semua bekas wilayah Bani Umayyah I

BAB-4 MASA KELEMAHAN SAMPAI RUNTUHNYA BANI UMAYYAH I DAMASKUS

BAB-4 MASA KELEMAHAN SAMPAI RUNTUHNYA BANI UMAYYAH I DAMASKUS   A.   Faktor –faktor Penyebab Mundurnya Bani Umaiyah I Damaskus a.     Faktor Internal                Sistem monarcki yang dipakai olehpemerintahan Bani Umaiyah dalamproses peralihan kepemimpinan membeirkan pengaruh paling besar terhadap faktor lemahdan hancurnya Bani Umaiyah I,adalah putra mahkotayang diangkat menjadi khalifah pengganti khalifah sebelumnya masih kecil dan kurang professional.Khalifah-khalifah tersebut tidak bisa melakukan kebijakan bahkan tidakdapat memberikan satu pemikiran untuk perkembangan pemerintahan kedepan. Mereka seperti boneka yang siap dipermainkan kapan dan dimana saja,sehingga yang mengendalikan pemerintahan adalah para pembesar istana seperti perdana mentari, pengawal istana dan pengawal khalifah. Serta perilaku amoraldari para khalifahdan pembesar khalifah BaniUmaiyah termasuk faktor internalh yangikut memberi pengaruh terhadap hancurnya Bani Umaiyah I. b.     Faktor Ekstern